Pada tanggal 16 April 2015 yang lalu tepatnya hari Kamis, Perkumpulan Keluarga Berencana Indonesia (PKBI) bersama dengan PT Chevron menandatangani kontrak kerja sama Revitalisasi Penguatan Posyandu. […]
Selasa, 28 April 2015, Perkumpulan Keluarga Berencana Indonesia (PKBI) mendapat kesempatan sebagai tuan rumah untuk memfasilitasi pertemuan Program Peduli. Acara kali ini membahas persiapan rencana pertemuan […]
Hari ini, Selasa 28 April 2015 PKBI menyambut kedatangan tim Price Water House Cooper (PWC) dalam rangka KIck Off Meeting Verification Of Implementation (VOI) proyek Global […]
Kemarin, Senin 27 April 2015 di kota Makassar, Sulawesi Selatan telah dilakukan kegiatan pembukaan acara KICK OFF MEETING & TECHNICAL TRAINING BAGI PENGGERAK MASYARAKAT PADA PROGRAM […]
Jakarta. A national adolescent sexual and reproductive health conference hosted by five civil society organizations hopes to be the start of a movement educating Indonesia’s youth […]
Senin, 20 April 2015 Perkumpulan Keluarga Berencana Indonesia (PKBI) PUsat mengadakan pertemuan dengan Pengurus Nasional PKBI. Pertemuan yang sedang berlangsung ini dihadiri oleh para pengurus Nasional […]
Senin, 20 April 2015 Perkumpulan Keluarga Berencana Indonesia (PKBI) menerima kunjungan tamu International Planned Parenthood Federation (IPPF) Regional Office (RO) guna berdiskusi mengenai Update Progress Program […]
Minggu – Selasa 12-14 April 2015 Tim Program PKBI bersama dengan Program SEHATI PERTAMINA melakukan kegiatan monitoring visit di Poso(Sulawesi Tengah), Wamena (Papua), dan Atambua (NTT). […]
Kamis, 26 Maret 2015 Perkumpulan Keluarga Berencana Indonesia (PKBI) menerima kunjungan studi tour mahasiswa Fakultas Kedokteran, Universitas Shiga, Jepang. Mereka melakukan studi tour ke PKBI sebagai […]
Data dari Kementerian Kesehatan secara konsisten menunjukkan bahwa persentase kasus AIDS paling banyak terjadi melalui seks heteroseksual. Dari data tersebut nampak bahwa hubungan heteroseksual masih menjadi […]
Dalam rangka menguatkan nilai-nilai inklusi yang telah dibangun oleh masyarakat serta untuk memperingati Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-71, Perkumpulan Keluarga Berencana Indonesia (PKBI) akan […]
Diseminasi Laporan Akhir Program Penanggulangan HIV dan AIDS dengan Dukungan The Global Fund Bersama Masyarakat Wujudkan Akses Universal Penanggulangan HIV dan AIDS JAKARTA – […]
Hardiknas 2016, Hapuskan Kekerasan di Dunia Pendidikan Hari Pendidikan Nasional, 2 Mei 2016 menjadi momen memaknai ulang makna pendidikan yang menurut Ki Hajar Dewantara […]
Pemerintah Harus Beri Perlindungan Bagi Transgender Kabar Jakarta – Transgender merupakan bagian dari warga Indonesia yang memiliki hak yang sama dengan warga negara pada umumnya. […]
Gerakan Kesehatan Ibu dan Anak (GKIA) bekerja sama dengan Forum Indonesia untuk Transparansi Anggaran (FITRA) menyelenggarakan Pelatihan Advokasi Anggaran Berbasis Pelayanan Publik terutama pada layanan kesehatan. […]
International Civil Society Week (ICSW) Indonesia akan dilangsungkan pada 13-14 April di Wisma PKBI, Kebayoran Baru Jakarta Selatan. ICSW tahun ini bertemakan “Active Citizens, Accountable Actions”, […]
Pelatihan Paket Pelayanan Awal Minimum (PPAM) / Minimum Initial Service Package (MISP) Kesehatan Reproduksi dalam situasi bencana untuk Staf Klinik dan Relawan Remaja berlangsung dari tanggal […]