Publikasi

9 February 2022

Kerjasama PKBI dengan Fakultas Ilmu Keolahragaan Universitas Negeri Semarang

Perkumpulan Keluarga Berencana Indonesia (PKBI) dan Fakultas Ilmu Keolahragaan (FIK) Universitas Negeri Semarang (UNNES) sepakat menandatangani kerja sama untuk menguatkan kampanye Hak Kesehatan Seksual dan Reproduksi […]
3 February 2022

Kunjungan Kerja ke Kantor BPBD Provinsi Jawa Timur

Perkumpulan Keluarga Berencana Indonesia (PKBI) Daerah Jawa Timur (Jatim) melakukan kunjungan kerja bersama Department of Foreign Affairs and Trade (DFAT) dan SIAP SIAGA ke Badan Penanggulangan […]
3 February 2022

Gubernur Sambut Baik PKBI Jambi

Perkumpulan Keluarga Berencana Indonesia (PKBI) Daerah Jambi melakukan Audiensi ke Gubernur Jambi, pada Senin 31 Januari 2022. Acara ini dihadiri oleh Direktur Eksekutif Daerah PKBI Jambi, […]
26 January 2022

MANTRA x HGN

(Maintaining Antenatal and Postpartum Care) x (Hari Gizi Nasional) PKBI bekerjasama dengan CIMSA UPH sebagai Media Partner Acara MANTRA (Maintaining Antenatal and Postpartum Care) x HGN […]
21 January 2022

Kerjasama PKBI Sulawesi Utara dengan Yayasan Pelita Ilmu

21 Januari 2022 Perkumpulan Keluarga Berencana Indonesia (PKBI) Daerah Sulawesi Utara (Sulut) melakukan penandatanganan perjanjian kerja sama dengan Yayasan Pelita Ilmu (YPI). Ritual kerja sama dilakukan […]
25 September 2021

Sekali Relawan Tetaplah Relawan

Sebuah karya dari Merlinda untuk IndonesiaMerlinda adalah seorang relawan remaja PKBI Daerah NTT yang terlibat sebagai anggota Tim Humanitarian PKBI dalam kegiatan respon kemanusiaan pasca bencana […]

"PKBI selalu berupaya mengembangkan program yang inovatif dan mengupayakan kemandirian organisasi dengan kredo baru yaitu keluarga yang bertanggung jawab dan toleran."



Dr. Ichsan Malik, M.Si
Ketua Pengurus Nasional PKBI 2018-2023